Judul : Download Silabus B.Indonesia Lengkap Kelas 4-6 New 1
Judul: Download Silabus B.Indonesia Lengkap Kelas 4-6 New 1
Download Silabus B.Indonesia Lengkap Kelas 4-6 New 1
Download Silabus B.Indonesia Lengkap Kelas 4-6 New 1
Nama Sekolah : .................................
Mata Pelajaran
: Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : V / 1
Standar
Kompetensi
|
Kompetensi Dasar
|
Materi Pokok
|
Indikator Pencapaian Kompetensi
|
Kegiatan
Pembelajaran
|
Penilaian
|
Alokasi Waktu
|
Sumber/ Bahan
|
||
Teknik
|
Bentuk Instrumen
|
Contoh Instrumen
|
|||||||
1
|
2
|
3
|
4
|
5
|
6
|
7
|
8
|
9
|
10
|
1 Mende-ngarkan
Memahami penjelasan nara sumber dan cerita rakyat secara lisan
|
1.1 Menang-gapi
penje-lasan nara sumber (petani,pedagang,nelayan,karyawan dll) dengan
memperhatikan santun berbahasa.
|
· Teks
penjelasan nara sumber
|
· Siswa dapat mendengarkan
penjelasan.
· Siswa
dapat menanggapi pernyataan.
· Siswa
dapat menanggapi penjelasan nara sumber.
· Siswa
dapat menuliskan hal-hal penting dari penjelasan nara sumber.
· Siswa
dapat menceriterakan kembali penjelasan nara sumber.
|
· Mendengarkan
penjelasan.
· Menananggapi
pernyataan.
· Menanggapi.
penjelasan nara sumber.
· Menuliskan
hal-hal penting dari penjelasan nara sumber.
· Menceriterakan
penjelasan nara sumber.
|
· Lisan.
· Tertulis
|
Lembar penilaian
Produk
|
· Tanggapilah
pernya-taan nara sumber!
· Tuliskanlah
hal-hal penting dari penjelasan nara sumber!
|
1x pertemuan
2 x 35 menit
|
Kaset/CD/TeksBuku Bina Bahasa Indonesia hal 2-3. Penerbit Erlangga
|
v Karakter siswa yang diharapkan :
Dapat dipercaya (
Trustworthines), Rasa hormat dan perhatian ( respect
), Tekun ( diligence ), Tanggung
jawab ( responsibility )
Berani ( courage ) dan Ketulusan
( Honesty )
|
|||||||||
1.2 Mengiden-tifikasi
un-sur cerita rakyat yang didengarnya
|
· Cerita Rakyat
|
· Siswa
dapat mendengarkan cerita rakyat.
· Siswa
dapat mencatat nama-nama tokoh dalam cerita
· Siswa
dapat menjelaskan sifat tokoh dengan tepat.
· Siswa
dapat memberikan tanggapan mengenai isi cerita rakyat yang didengar.
|
· Mendengarkan
cerita rakyat.
· Mendaftar
nama-nama tokoh cerita yang didengar.
· Mencatat
latar dan alamat cerita rakyat yang didengar.
· Memberikan
tanggapan mengenai isi cerita rakyat yang didengar.
|
· Lisan.
· Tertulis
· Tugas
|
Lembar penilaian
Produk
|
· Tulislah
daftar na-ma-nama tokoh ceri-ta yang di dengar!
· Buatlah
catatan latar dan alamat cerita rakyat
yang didengar!
|
1x pertemuan
2 x 35 menit
|
· Kurikulum
2006 KTSP.
· Cerita
rakyat Buku Bina Bahasa Ind hal : 18-19.
· Kaset/CD
berisi cerita rakyat
|
|
v Karakter siswa yang diharapkan :
Dapat dipercaya (
Trustworthines), Rasa hormat dan perhatian ( respect
), Tekun ( diligence ), Tanggung
jawab ( responsibility )
Berani ( courage ) dan Ketulusan
( Honesty )
|
Mengetahui,
Kepala Sekolah
...................
...............................................
NIP / NIK :
|
......................., ............... 20.....
Guru Bahasa Indonesia
...............................................
NIP / NIK :
|
Demikianlah postingan kali ini Download Silabus B.Indonesia Lengkap Kelas 4-6 New 1
Sekian Rumah RPP Download Silabus B.Indonesia Lengkap Kelas 4-6 New 1, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan kali ini.
0 Response to "Download Silabus B.Indonesia Lengkap Kelas 4-6 New 1"
Post a Comment